Kick Off: Minggu, 8 Januari 2017 @ 22:00 WIB di Stamford Bridge
Chelsea akan menjamu kedatangan Peterborough United dalam laga lanjutan Piala FA yang akan digelar pada hari Minggu (8/1) nanti malam di Stamford Bridge.
Akhirnya terjadi juga, Chelsea menelan kekalahan di Liga Primer Inggris. Langkah tim berjuluk The Blues yang berhasil mengemas 13 kemenangan secara beruntun itu terhenti ketika tumbang di tangan rival sesame kota London Tottenham Hotspur dengan skor 2-0. Dengan demikian, bagaimana Chelsea akan memberikan reaksi atas kekalahan ini? Memang benar bahwa tim yang saat ini berada di bawah asuhan manajer Antonio Conte itu tidak terbiasa dengan hasil kekalahan. Dan sebuah tim bermental juara harus diuji dulu dengan bagaimana mereka bersikap usai menelan kekalahan.
Kabar baik bagi tim yang berasal dari kota London barat ini adalah mereka akan berhadapan dengan Peterborough United yang merupakan tim yang berasal dari liga kasta bawah. Selain itu, Chelsea juga mendapat keuntungan karena mereka akan tampil di kandang mereka sendiri nanti malam. Pun, Chelsea mendapat odds sebesar 1/6 untuk menjadi tim favorit. Bahkan, jika tim yang bermarkas di Stamford Bridge ini sampai memetik hasil imbang, itu akan menjadi sebuah hasil yang mengejutkan.
Selain itu, kita harus melihat terhadap kabar yang ada di dalam Chelsea. Kemungkinan besar, Conte akan mengistirahatkan sejumlah pemain bintang mereka. Terlebih, kemungkinan The Blues masih punya cukup talenta muda yang luar biasa untuk tampil dalam laga nanti malam bahkan jika pemain seperti Eden Hazard yang tampil memukau musim ini tidak tampil sebagai starter dalam laga ini, penampilan The Blues dipercaya masih berbahaya bagi Peterborough United.
Catatan Statistik Head to Head Chelsea vs Peterborough United
Chelsea pernah bertemu dengan Peterborough United sebanyak dua kali di sepanjang sejarah. Dan kedua bentrokan tersebut terjadi di kompetisi Piala FA. Dan kedua laga itu sama-sama digelar di Stamford Bridge. Selain itu, pada kedua pertandingan itu pula The Blues berhasil mencetak skor setidaknya lima gol. Pertandingan pertama berakhir dengan skor telak 5-1 dan terjadi pada tahun 1965 yang lalu. Sedangkan bentrokan yang kedua terjadi pada tahun 2001 yang lalu ketiak Chelsea sukses hancurkan Peterborough United dengan skor lima gol tanpa balas.
Prediksi Pertandingan Chelsea vs Peterborough United
Gol dari Chelsea kemungkinan besar bisa terjadi dengan cepat. Terlebih The Blues harus bisa menampilkan performa yang luar biasa serta profesioal usai menelan kekalahan pertama setelah 13 pertandingan berhasil merengkuh kemenangan. Masalah apa pun yang terjadi dalam pertandingan ini bisa berpengaruh terhadap performa mereka di Liga Primer Inggris. Kita pun sudah menyaksikan hal seperti ini terhadap sejumlah klub selama bertahun-tahun. Dengan demikian, pertandingan ini menjadi sebuah laga yang sangat penting bagi Chelsea.
Tips Taruhan Chelsea vs Peterborough United
Chelsea mencetak skor setidaknya 3 gol pada 8/1 (1.72)
Pencetak skor kapan pun: Gary Cahill (Chelsea) pada 11/2 (6.50)